Syekh Junaid al-Batawi. | DOK IST

Mujadid

Orang Indonesia Pertama Menjadi Imam Masjidil Haram

Syekh Junaid al-Batawi dijuluki sebagai Syaikhul masyayikh atau

Secara geografis, Indonesia cukup beralasan untuk disebut sebagai "negeri pinggiran" dalam konteks dunia Islam. Itu bila kita menganggap bahwa Jazirah Arab, sebagai tanah tempat lahirnya Nabi Muhammad SAW, adalah pusat. Begitu pula bila kita memandang Tanah Suci, yakni Makkah dan Madinah, sebagai titik temu kaum Muslimin sedunia. Status "pinggiran" tidak...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Isa Anshari, Sang Politikus Idealis

Tokoh Persatuan Islam (Persis) ini pernah dipenjara oleh rezim Sukarno.

SELENGKAPNYA

Pemikiran Sa’id Hawwa tentang Jiwa

Menurut Sa’id Hawwa, jiwa manusia dapat dikenali dalam tiga keadaan.

SELENGKAPNYA

Perjalanan Hayat Syekh Yusuf al-Makassari

Nama Syekh Yusuf al-Makassari harum, baik di Indonesia maupun Afrika Selatan.

SELENGKAPNYA