ILUSTRASI Memaafkan | Republika

Tuntunan

Maaf dari Rasulullah

Rasulullah SAW memberikan teladan tentang sikap memaafkan.

Pada suatu hari, seorang pembunuh dengan leher terikat didatangkan ke hadapan Nabi Muhammad SAW. Beliau lantas memanggil wali dari pihak korban yang dibunuh si pelaku. Rasulullah SAW pun bertanya kepada si wali korban, “Apakah engkau mau memaafkannya?” Ia menjawab, “Tidak.” Beliau bertanya, “Apakah kamu mau mengambil diyat (denda)?” Ia menjawab, “Tidak.” “Apakah kamu mau...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Makna dan Keutamaan 'Insya Allah'

'Insya Allah' adalah ujaran yang mencerminkan keyakinan sepenuh hati bahwa Allah Mahaberkehendak.

SELENGKAPNYA

Soemitro, Ali Moertopo, dan Peristiwa Malari

Melalui buku ini, Soemitro selaku pangkopkamtib pada 1974 menyajikan perspektifnya ihwal peristiwa Malapetaka Januari alias Malari.

SELENGKAPNYA

Dr Sjahrir, Demi Politik Akal Sehat

'Saya tidak bisa bersikap diam melihat sesuatu yang menurut saya menyimpang dari keadilan.'

SELENGKAPNYA