Liputan Khusus
Soemitro, Ali Moertopo, dan Peristiwa Malari
Melalui buku ini, Soemitro selaku pangkopkamtib pada 1974 menyajikan perspektifnya ihwal peristiwa Malapetaka Januari alias Malari.
Nama Soemitro memang tak bisa dipisahkan dari Peristiwa Malapetaka Januari (Malari). Ketika peristiwa itu meletus pada 15 Januari 1974 silam, ia menjadi panglima Komando Operasi Pemulihan Keamanan dan Ketertiban (pangkopkamtib). Ironisnya, sebagai pangkopkamtib, ia justru menjadi korban peristiwa tersebut. Tak heran kalau bayangan peristiwa yang menjadi bagian kelam dan pekat...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Dr Sjahrir, Demi Politik Akal Sehat
'Saya tidak bisa bersikap diam melihat sesuatu yang menurut saya menyimpang dari keadilan.'
SELENGKAPNYAKisah Dua “15 Januari” yang Membelokkan Bangsa
15 Januari 1974 dan 15 Januari 1998 menjadi lini masa bangsa.
SELENGKAPNYAKonteks Malari: Protes Mahasiswa Hingga Keresahan Umat
Malapetaka Januari 1974 atau Malari didahului oleh gelombang ketidakpuasan elemen-elemen masyarakat terhadap pemerintahan Orde Baru.
SELENGKAPNYA