ILUSTRASI Dalam ajaran Islam, tidak mengapa berbohong bila bertujuan mendamaikan di antara sesama Muslimin. | DOK PXHERE

Dunia Islam

Dusta yang Ditoleransi

Ada kalanya, seorang Muslim diperbolehkan untuk berbohong.

Seorang sahabat pernah bertanya kepada Nabi Muhammad SAW, “Mungkinkah seorang Muslim itu pembohong?” Rasulullah SAW menjawab, “Tidak!” Sayyid Sabiq dalam sebuah kitabnya menjelaskan perihal hadis tersebut. Menurutnya, jawaban Nabi SAW itu menegaskan, iman dan kebiasaan berbohong tidak bisa berkumpul dalam hati seorang Muslim. Sebab, Islam tidak akan tumbuh dan kokoh...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Kemegahan PLTS Terapung Pertama di Indonesia

PLTS Cirata merupakan langkah awal pemerintah untuk melaksanakan transisi energi menuju Net Zero Emmision.

SELENGKAPNYA

Blak-blakan, Kemunafikan AS Soal Genosida Israel

AS sebelumnya mudah menyematkan "kata" genosida kepada negara lain.

SELENGKAPNYA

Arab Saudi Gabung BRICS, Indonesia ‘Nanti Dulu’

Saudi dan Iran resmi bergabung dalam BRICS.

SELENGKAPNYA