Tukang ojek membawa empat karung pupuk organik untuk pengiriman ke ladang di Dieng, Banjarnegara, Jawa Tengah, Senin (31/7/2023). | Republika/Wihdan Hidayat

Ekonomi

Musim Tanam, Petani Keluhkan Turunnya Alokasi Pupuk Subsidi

Pemerintah telah berjanji akan menambah alokasi pupuk subsidi.

INDRAMAYU -- Para petani yang tergabung dalam Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Kabupaten Indramayu mengeluhkan menurunnya alokasi pupuk subsidi pada musim tanam rendeng 2023/2024. Padahal, pupuk subsidi merupakan kebutuhan pokok bagi petani guna mencapai produksi padi yang optimal. Ketua KTNA Kabupaten Indramayu, Sutatang, menyebutkan, untuk musim tanam rendeng 2023/2024, alokasi...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat