Firli Bahuri memberikan keterangan pers usai menyambangi Dewan Pengawas KPK di Gedung ACLC KPK, Jakarta, Kamis (21/12/2023). | Republika/Thoudy Badai

Nasional

Benarkah Penahanan Firli Bukan Prioritas Polisi?

Firli Bahuri tak kunjung ditahan meski telah beberapa kali diperiksa sebagai tersangka.

JAKARTA – Mantan ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri sebenarnya telah beberapa kali diperiksa penyidik Polda Metro Jaya sebagai tersangka kasus dugaan pemerasan terhadap mantan menteri pertanian (mentan) Syahrul Yasin Limpo. Namun, hingga pemeriksaan ketiga, Firli tak kunjung ditahan. Spekulasi pun muncul terkait langkah Polda Metro Jaya yang tak...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Keinginan Novel Cs untuk Kembali Pascalengsernya Firli

57 mantan pegawai KPK ingin kembali setelah diberhentikan paksa melalui TWK.

SELENGKAPNYA

Firli Bahuri Resmi Diberhentikan

Dewas menyatakan Firli melanggar kode etik berat dan disanksi maksimal.

SELENGKAPNYA

Firli Lengser, Kasus Harun Masiku ‘Dibuka’

Mantan komisioner KPU diperiksa terkait kasus Harun Masiku.

SELENGKAPNYA