Kronik
Timor Leste, Papua, dan Israel: Jejak Kelam Kissinger di Tanah Air
Mantan menlu AS Henry Kissinger punya peran besar di sejarah Indonesia.
Mantan menteri luar negeri Amerika Serikat, Henry Kissinger berpulang. Pada Rabu (29/112023) waktu setempat, ia menghembuskan napas terakhir pada usia 100 tahun. Ia dikenang sekaligus sebagai pemenang nobel perdamaian, juga sebagai ujung tombak kebijakan perang AS. Bagaimana jejaknya di Tanah Air? Kissinger menduduki jabatannya pada masa-masa Perang Dingin dengan blok...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.