Khazanah
Bantuan Kemanusiaan dari Masyarakat Indonesia Menuju Rafah
Kebutuhan masyarakat Palestina saat ini mencapai 300 truk kontainer per hari.
Oleh IMAS DAMAYANTI, MABRUROH
JAKARTA – Dompet Dhuafa menyalurkan bantuan tahap pertama lewat kerjasama dengan sejumlah mitra dan Pemerintah RI yang sudah mendarat di Bandara Internasional El-Arish, Mesir. Bantuan tersebut segers dikirim menuju perbatasan Rafah yang merupakan pintu masum menuju Jalur Gaza. "Kemarin, tiga pesawat yang membawa bantuan untuk Palestina mendarat dengan selamat dan...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Mengenang dr Mueen, Dokter Lulusan Indonesia yang Syahid di Gaza
Mueen menjadi dokter spesialis asal Gaza pertama yang lulus berkat beasiswa BSMI
SELENGKAPNYAHamas dan PIJ Hancurkan Puluhan Tank Israel
Hamas disebut telah mencapai kecanggihan baru dalam perang kali ini.
SELENGKAPNYA