Nasional
KPK Sebut Uang Korupsi SYL Rp 1,27 Miliar Mengalir ke Nasdem
KPK juga mengungkap adanya uang Rp 10 miliar yang digunakan oleh keluarga Syahrul Yasin Limpo.
JAKARTA — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan adanya uang setoran senilai Rp 1,27 miliar ke Partai Nasdem dari hasil dugaan penerimaan gratifikasi dan pemerasan yang dilakukan oleh tersangka Syahrul Yasin Limpo (SYL). Nilai tersebut bagian dari setotal Rp 13,9 miliar hasil dugaan korupsi Yasin Limpo saat menjabat menteri pertanian...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
KPK: Uang Syahrul Yasin Limpo Mengalir ke Partai Nasdem
KPK resmi menahan mantan mentan Syahrul Yasin Limpo.
SELENGKAPNYAKPK Tahan Eks Mentan Syahrul Yasin Limpo
Sebelumnya, KPK menangkap SYL di salah satu apartemen di wilayah Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
SELENGKAPNYAPresiden Minta Hormati Penangkapan Syahrul Yasin Limpo
Penangkapan paksa Syahrul Yasin Limpo memunculkan pro dan kontra.
SELENGKAPNYA