Nasional
Terduga Penerima Rp 70 Miliar Kasus BTS Terancam Ditangkap Paksa
Jampidsus kembali melayangkan pemanggilan yang ketiga untuk Nistra Yohan.
JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejakgung) mengancam akan melakukan jemput paksa terhadap Nistra Yohan jika kembali tak memenuhi pemanggilan pemeriksaan. Kepala Pusat Penerangan dan Hukum (Kapuspenkum) Kejakgung Ketut Sumedana mengatakan, penyidik terus melakukan pencarian terhadap staf ahli anggota Komisi I DPR RI itu, lantaran disebut turut menerima Rp 70 miliar...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Sadikin Rusli, Tersangka Baru Kasus BTS yang Disebut ‘Pihak BPK’
Sadikin Rusli disebut terdakwa Irwan Hermawan dan Windy Purnama di persidangan.
SELENGKAPNYAUsut Aliran Dana Kasus BTS 4G
Kejakgung diminta mengembangkan ke para pihak yang diduga menerima aliran dana BTS.
SELENGKAPNYAMakin Terangnya Uang ‘Tutup Kasus’ BTS Rp 60 Miliar
Uang tersebut rencananya digunakan untuk menutup kasus BTS agar tak sampai ke meja hijau.
SELENGKAPNYA