Fikih Muslimah
Aborsi Bagi Korban Pemerkosaan, Bolehkah?
Perbuatan yang dilakukan dalam keterpaksaan, bahkan dengan ancaman senjata, tidak bisa dijatuhi hukum.
Semua perempuan tak mungkin mau diperkosa. Perbuatan nista tersebut sungguh merugikan kaum hawa. Pemerkosaan juga membuat sang korban harus mengandung janin yang tak diinginkannya. Korban yang sudah menanggung beban psikis dan fisik akibat pemerkosaan harus menanggung pula anak yang tak diharapkannya. Lantas, bagi wanita korban pemerkosaan yang hamil, apakah dibolehkan...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Ummu Dardah, Pinjaman Dua Kebun Kurma Berbuah Surga
Ummu Dardah meletakkan Allah dan Rasulullah di atas diri dan keluarga.
SELENGKAPNYAShalawat Badar, Jalan Jihad Ulama Jawa Melawan PKI
Habib Ali Kwitang mengajak agar Shalawat Badar dipopulerkan sehingga dapat menyaingi lagu “Genjer-Genjer”.
SELENGKAPNYAKepercayaan Muslim Belanda Terkikis Akibat Penyelidikan Rahasia
Insiden rasisme kerap dirasakan Muslim Belanda
SELENGKAPNYA