Ketua Bawaslu Rahmat Bagja berbicara dalam Konsolidasi Nasional Perempuan Pengawas Pemilu di Jakarta, beberapa waktu lalu. | Republika/Prayogi

Nasional

Komisioner Bawaslu di Papua Tengah Diduga Terafiliasi OPM

Komisioner yang diduga terafiliasi dengan OPM itu adalah pria berinisial GT.

JAKARTA – Komite Independen Pemantau Pemilu (KIPP) mengkritisi ihwal terpilihnya satu orang yang diduga terafiliasi dengan Organisasi Papua Merdeka (OPM) sebagai komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Puncak, Papua Tengah. KIPP menilai, Bawaslu RI lalai dalam proses seleksi. "Mungkin ada ketidakcermatan. Kita lihat itu ada kelalaian dari Bawaslu jika benar...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Komisioner Kabupaten/Kota Kosong, Bawaslu Berdalih Diretas

Penundaan mengakibatkan kekosongan kepemimpinan di 514 Bawaslu kabupaten/kota.

SELENGKAPNYA

Bawaslu Tanpa Pimpinan di Kabupaten/Kota

Masa jabatan anggota Bawaslu kabupaten/kota berakhir per Selasa (15/8/2023).

SELENGKAPNYA

Bawaslu Usul Bahas Penundaan Pilkada 2024

Bawaslu meyakini potensi masalah besar dan dalam jumlah banyak akan terjadi.

SELENGKAPNYA