Refleksi
Anak Kampung dan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
Sebagian anak bangsa ini telah mengkhianati cita-cita luhur kemerdekaan.
Oleh AHMAD SYAFII MAARIF
Kemerdekaan Indonesia, sebuah peristiwa sejarah mahapenting dan mahadahsyat bagi sebuah bangsa yang pernah ditindas di bawah sistem kolonialisme yang serakah dan zalim. Didahului oleh Perang Dunia II, 1939-1945, bangsa-bangsa terjajah di Asia dan Afrika, mulai satu per satu mele paskan dirinya dari cengkeraman penjajahan asing dalam rentang waktu yang...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Geliat Perajin Bendera Merah Putih Jelang HUT Kemerdekaan
Kurang lebih 3 ribu kodi bendera merah putih disiapkan untuk pembeli di Jakarta, Pulau Jawa dan Luar Jawa.
SELENGKAPNYA