Sejumlah santri membawa koper di Pondok Pesantren Darussalam, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa (11/4/2023). | ANTARA FOTO/Adeng Bustomi

Iqtishodia

Peta Jalan Pengembangan Kemandirian Ekonomi Pesantren

Mayoritas pesantren mengalami kesulitan dalam hal pendanaan operasional pendidikan,

OLEH Mohammad Arif Yunus (Alumni Program Studi Manajemen Pembangunan Daerah FEM IPB), Ma’mun Sarma (Staf Pengajar Departemen Manajemen FEM IPB), Lukman M Baga (Kepala Pusat Studi Bisnis dan Ekonomi Syariah (CIBEST) IPB; Staf Pengajar Departemen Agribisnis FEM IPB)     Pesantren memiliki peran strategis dalam pembangunan ekonomi di Indonesia. Dalam UU Nomor 18...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat