Matahari terbit di balik Gunung Batur di Desa Pinggan, Kintamani, Bangli, Bali, Jumat (1/1/2021). | ANTARA FOTO/Fikri Yusuf

Safari

Menikmati Bumi di Batur

Selama ini kawasan Batur sering lebih dikenal sebagai stopover.

Sekian banyak letusan terjadi pada gunung strato volcano itu. Dua letusan besar  pada 29.300 dan 20.150 tahun lalu membuat suatu perubahan besar. Lahirlah sebuah kaldera besar yang indah. Di tengahnya terdapat danau yang berbentuk bulan sabit. Danau sepanjang 7,5 km dan lebar hingga 2,5 km. Sejak ada pencatatan, mulai 1804...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menuju Desa Tertinggi se-Jawa

Warga Sembungan tak segan-segan menyapa lebih dulu sambil mengulas senyum.

SELENGKAPNYA

Mencapai ‘Paku Tanah Jawa’

Bukit Tidar jadi keunikan Kota Magelang.

SELENGKAPNYA

Siapa Bilang Jawa Belum Islam?

Dalam perkembangan mutakhir, orang Jawa semakin kental Islamnya.

SELENGKAPNYA