Presiden Jokowi saat melantik menkominfo dan lima wakil menteri lainnya di Istana Negara, Jakarta, Senin (17/7/2023). | Rusman/Biro Pers Sekretariat Presiden.

Kabar Utama

Basa-basi Pergantian Menteri dan Permintaan PPP yang Dituruti Jokowi

Menteri dan wakil menteri yang baru dilantik hanya melanjutkan tugas administrasi.

JAKARTA – Perombakan kabinet yang dilakukan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dinilai tak lebih dari sekadar mengisi kekosongan jabatan. Satu menteri dan lima wakil menteri yang dilantik Jokowi kemarin diyakini tidak berdampak signifikan pada harapan untuk menambal berbagai kekurangan yang ada di Kabinet Indonesia Maju. "Reshuffle kabinet menurut saya hanya mengisi lowong jabatan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Diplomasi Ekonomi, Tugas Khusus Jokowi untuk Pahala Mansury

Pahala diminta meningkatkan hubungan perekonomian antarnegara hingga investasi .

SELENGKAPNYA

Jokowi Lantik Menteri, Wapres di Papua

Budi Arie menggantikan Johnny Plate sebagai menkominfo.

SELENGKAPNYA

Anas Pimpin PKN, Tembakan untuk SBY, dan Etika Eks Narapidana

Anas Urbaningrum kini resmi menjabat sebagai ketua umum PKN.

SELENGKAPNYA