Umat muslim mengikuti aksi bela Al-Quran di Depan Kedubes Swedia, Kuningan ,Jakarta, Senin (30/1/2023). Mereka mengecam Politikus Swedia-Denmark Rasmus Paludan yang membakar Kitab Suci Al-Qur | Republika/Prayogi.

Internasional

Pengadilan Tinggi Swedia Tolak Pelarangan Pembakaran Alquran

Aksi pembakaran Alquran juga jadi penghambat proses keanggotaan Swedia di NATO

Oleh AMRI AMRULLAH

STOCKHOLM -- Pengadilan Tinggi Swedia menolak permohonan banding dari Kepolisian Swedia untuk membatalkan keputusan Pengadilan Administratif Stockholm yang mengabulkan permohonan para pengunjuk rasa terkait izin pembakaran Alquran. Pada Senin (12/6/2023), pengadilan menyatakan, polisi tidak memiliki dasar hukum untuk melarang dua demonstrasi yang disertai dengan pembakaran Alquran pada awal tahun ini. Unjuk...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Masjid Raya Zagreb, Simbol Kebangkitan Islam Kroasia

Rezim komunis Yugoslavia dahulu menghambat pembangunan masjid di ibu kota Kroasia ini.

SELENGKAPNYA

Tentang Argumen Kalam

Argumen-argumen juga bercorak rasionalistik.

SELENGKAPNYA

Kekerasan Membayangi Sidang Bersejarah Donald Trump

Trump bakal hadir di Pengadilan Federal sebagai mantan presiden AS pertama yang didakwa pidana.

SELENGKAPNYA