Pasangan suami istri Warga Negara Indonesia Efrika Rita (kanan) dan Muhammad Iqbal menunjukkan mahar pernikahan saat mengikuti sidang isbat nikah di Kedutaan Besar RI Kuala Lumpur, Malaysia, Kamis (27/10/2022). KBRI Kuala Lumpur menggelar sidang isbat nik | ANTARA FOTO/Virna Puspa Setyorini

Fikih Muslimah

Calon Pengantin Wanita Meminta Mahar dalam Jumlah Tertentu, Bolehkah?

.Mahar adalah pemberian wajib dari suami kepada calon istrinya.

Saat menyaksikan akad nikah, kita hampir selalu mendengarkan jumlah maskawin atau mahar dari mempelai laki-laki. Jenis dan jumlah mahar bermacam-macam. Mulai dari materi hingga hafalan surah Alquran. Jika berupa materi, jumlahnya pun bermacam-macam. Mulai dari seperangkat alat shalat hingga simbol-simbol angka tertentu. Jumlah mahar biasanya ditentukan berdasar kesepakatan antara calon...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Mengenali Risiko dan Bahaya Obesitas

Obesitas membuat Anda berisiko mengalami penyakit tidak menular (PTM).

SELENGKAPNYA

Deretan Cara Sederhana untuk Merasa Lebih Bahagia

Senyum terbukti untuk membuat Anda merasa bahagia.

SELENGKAPNYA

Kala Raja Terkaya Sedunia Naik Haji

Mansa Musa dari Kerajaan Islam Mali adalah orang terkaya yang pernah tercatat dalam sejarah.

SELENGKAPNYA