Irjen Polisi Agus Nugroho (tengah). | Dhemas Reviyanto/ANTARA FOTO

Kabar Utama

‘Kapolda Sulteng tak Paham Undang-Undang’

Irjen Agus Nugroho tolak sebut kasus di Parigi Moutong bukan pemerkosaan.

JAKARTA -- Kapolda Sulawesi Tengah (Sulteng) Irjen Agus Nugroho kedapatan menyatakan bahwa kasus yang menimpa gadis berusia 15 tahun di Parigi Moutong (Parimo) bukan pemerkosaan. Ia menilai, kasus yang melibatkan 11 pelaku ini merupakan persetubuhan dengan anak di bawah umur. Komentar tersebut langsung mengundang komentar negatif berbagai pihak. "Pernyataan itu...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Subsidi Kendaraan Listrik untuk Siapa?

Efektivitas program subsidi kendaraan listrik terus dipertanyakan.

SELENGKAPNYA

Menelaah Dampak Beda Usia dalam Hubungan

Terdapat dua penelitian yang bertentangan tentang dampak hubungan dengan beda usia yang jauh.

SELENGKAPNYA