Duniawi. | Republika

Hikmah

Batas Menikmati Kehidupan Duniawi

Allah SWT mengibaratkan kesenangan duniawi dengan air yang turun dari langit.

Oleh ABDUL SYUKKUR

Allah SWT mengibaratkan kesenangan duniawi dengan air yang turun dari langit. Hal ini dijelaskan dalam surah al-Kahfi ayat 45. “Dan berikan untuk mereka (manusia) perumpamaan kehidupan dunia ini ibarat air hujan yang Kami turunkan dari langit, sehingga menyuburkan tumbuh-tumbuhan di bumi. Kemudian tumbuh-tumbuhan itu menjadi kering yang diterbangkan oleh angin....

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Kecaman untuk Kaum LGBT

Tanqih al-Qaul karya Syekh Nawawi al-Bantani cukup populer di pesantren-pesantren.

SELENGKAPNYA

Perubahan Kebijakan Saudi untuk Haji: Biaya Asuransi Hingga Kartu Pintar

Pemerintah Arab Saudi menyebut telah mengurangi biaya asuransi kesehatan bagi jamaah

SELENGKAPNYA

Syahidnya Ibu yang Melahirkan

Melahirkan merupakan peristiwa di ambang hidup dan mati

SELENGKAPNYA