Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menggelar pertemuan dengan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar, di Kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Rabu (3/5/2023). | Republika/Nawir Arsyad Akbar

Kabar Utama

Wacana Dua Paslon pada Pilpres 2024 Mulai Disuarakan

Golkar mendukung Prabowo Subianto sebagai capres.

JAKARTA – Dinamika menuju Pilpres 2024 terus menghangat. Partai Golkar kini menyuarakan pasangan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) cukup diikuti dua pasangan. Ketua DPP Partai Golkar Nusron Wahid menilai, presiden terpilih untuk periode 2024-2029 akan lebih cepat diketahui publik jika hanya dua pasangan capres-cawapres. “Lebih cepat kita tahu...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menjadi Masbuk Saat Tertinggal Shalat Berjamaah

Apa yang didapatkan oleh makmum yang masbuk dari imam adalah permulaan shalatnya.

SELENGKAPNYA

Duet Anies-Sandi: Didorong PKS, Ditolak Demokrat

Sandiaga menyatakan ingin bekerja sama dengan PKS.

SELENGKAPNYA

Peta Koalisi Makin Liar

Peta koalisi partai politik untuk Pilpres 2024 belum ada yang final.

SELENGKAPNYA