ILUSTRASI Para ulama salaf menunjukkan keteladanan dalam kegigihan mencari ilmu. | DOK BUKUREPUBLIKA

Kisah

Teladan Ulama Salaf Dalam Menuntut Ilmu

Para ulama salaf dalam menuntut ilmu amat gigih dan rela bersusah payah.

Para ulama dari generasi terdahulu (salaf) menunjukkan contoh yang luar biasa dalam mencari ilmu. Di tengah keterbatasan, mereka tidak menyerah. Tekadnya tidak tergoyahkan untuk belajar agama Islam. Seperti dinukil dari kitab al-Adab al-Mufrad karya Imam Bukhari, kesungguhan dalam menuntut ilmu ditunjukkan Jabir bin Abdullah. Pada suatu kali, ia amat tertarik pada...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Kisah Tabiin Teladan, Rabi' bin Khutsaim

Rabi' bin Khutsaim selalu taat beribadah dan menjaga lisannya.

SELENGKAPNYA

Dana Ziswaf Selama Ramadhan Meningkat

Mendagri meminta kepala daerah mendorong masyarakat bayar zakat.

SELENGKAPNYA

Astronomi Internasional Prediksi 1 Syawal Sabtu

Tanggal pasti Idul Fitri hanya akan dikonfirmasi oleh otoritas terkait berdasarkan informasi astronomi.

SELENGKAPNYA