Mujadid
Mengenal Imam Abu Dawud, Ahli Hadis Terkemuka
Karya monumentalnya, Sunan Abu Dawud, termasuk jajaran Kutub as-Sittah.
Dalam sejarah Islam, ada tiga generasi emas. Mereka adalah para sahabat, pengikutnya (tabiin), dan yang datang sesudahnya (tabiut tabiin). Bahkan, ketiga kalangan ini menuai pujian dari Nabi Muhammad SAW. Beliau bersabda, “Yang terbaik dari kalian adalah orang-orang yang hidup pada zamanku, kemudian orang-orang setelah mereka, kemudian orang-orang setelah mereka.” Keunggulan generasi-generasi...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Azan Terakhir dan Air Mata Bilal bin Rabah
Bilal bin Rabah tidak sanggup menyelesaikan kumandang azannya karena teringat kenangan akan Rasulullah SAW.
SELENGKAPNYA‘Meleburkan’ Budaya Jawa dan Ajaran Islam
Raja-raja Mataram berupaya memadukan antara budaya Jawa dan nilai-nilai Islam.
SELENGKAPNYAIslamisasi Jawa: Runtuhnya Majapahit Hingga Senja Kala Pajang
Awal pesatnya Islamisasi di Tanah Jawa berkaitan dengan konteks surutnya Majapahit.
SELENGKAPNYA