Kabar Utama
Nikmatnya Ramadhan di Tanah Haram
Pada awal Ramadhan tahun ini, Arab Saudi telah menerima 7,4 juta jamaah umrah.
Oleh MABRUROH, ZAHROTUL OKTAVIANI
Puasa tahun ini menjadi istimewa bagi Puguh Apria Rantau. Tidak seperti tahun-tahun sebelumnya, Puguh beruntung bisa berkesempatan pergi ke Tanah Suci pada Ramadhan ini. Puguh akhirnya bisa mengambil kesempatan itu setelah pandemi Covid-19 sempat memaksanya untuk menunda niatnya ke Masjidil Haram dan Masjid Nabawi. Tanah Haram yang menjadi tempat pelaksanaan ibadah haji dan...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Bahaya, Israel Punya Garda Nasional
Garda Nasional akan menangani situasi darurat nasional, seperti gangguan yang terjadi di kota-kota Israel selama pertempuran dengan kelompok Hamas.
SELENGKAPNYAHadiah dari Ramadhan
Melalui bulan Ramadhan, keberkahan dari-Nya senantiasa kita dapatkan.
SELENGKAPNYA