Warga Palestina melakukan shalat Jumat di lingkungan Silwan di Yerusalem Timur, Jumat (3/3/2023). Bentrokan pecah antara warga Palestina dan polisi Israel setelah salat Jumat, selama protes terhadap meningkatnya perintah pembongkaran rumah terhadap warga | EPA-EFE/ATEF SAFADI

Kabar Utama

Ramadhan Mencekam bagi Warga Palestina

Menteri Israel perintahkan penghancuran rumah Palestina.

TEL-AVIV -- Bulan Ramadhan tak jarang jadi waktu-waktu penyerangan militer Israel terhadap warga Palestina. Kali ini, para pemukim ilegal akan menambah kekhawatiran tersebut menyusul memanasnya kondisi di Palestina belakangan. Pendudukan Israel dilaporkan melatih sekelompok pemukim Israel dalam persiapan menghadapi kemungkinan ketegangan selama bulan suci Ramadhan. Latihan ini didukung oleh Menteri...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Tradisi Malam Nisfu Sya'ban Boleh Asal tak Langgar Syariat

Di Indonesia, banyak tradisi yang biasa dilakukan oleh masyarakat ketika memperingati malam Nisfu Sya'ban.

SELENGKAPNYA

Childfree, Stunting, dan Keberlangsungan Hidup

Calon orang tua mesti waspada jangan sampai anaknya stunting..

SELENGKAPNYA

LPSK Putuskan Lindungi David

LPSK menelaah permohonan AG untuk mendapatkan perlindungan.

SELENGKAPNYA