Duta Besar AS Marshal Green (kiri) menemui penjabat presiden Indonesia Letkol Soeharto pada 1967. | AP Photo

Nostalgia

Jakarta di Hari-Hari Usai Supersemar

Dokumen asli yang penting tersebut tak jelas keberadaannya hingga sekarang.

Oleh ALWI SHAHAB

Hari ini, 11 Maret 2013, tepat 47 tahun lalu berlalu terjadi peristiwa bersejarah di Tanah Air. Surat Perintah 11 Maret 1966 (Supersemar) Presiden Sukarno kepada Mayjen TNI Soeharto selaku Kepala Staf Angkatan Darat/Panglima Kopkamtib menyatakan, Bung Karno memerintahkan mengambil tindakan yang dianggap perlu untuk mengatasi keamanan saat itu. Dokumen asli...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Supersemar dan Dokumen Penyerahan Kekuasaan 20 Februari 1967

Sukarno geram ketika dokumen penyerahan kekuasaan kepada Soeharto bocor ke media.

SELENGKAPNYA

Para Puan Dalam Sejarah Ilmu Islam

Pada masa awal, ada banyak Muslimah terpelajar yang berperan dalam perkembangan syiar agama.

SELENGKAPNYA

Harum Sejarah Kopi di Dunia Islam

Ada peran umat Islam dalam sejarah persebaran kopi dan tradisi minum kopi.

SELENGKAPNYA