Kabar Utama
NU Bukan Hanya Milik Umat Islam
Ormas keagamaan dari PGI hingga Matakin mengapresiasi Harlah 1 Abad NU
JAKARTA – Perjalanan Nahdlatul Ulama sebagai sebuah ormas keagamaan dinilai matang. Kiprahnya dari masa ke masa membekas tidak hanya kepada umat Islam, tetapi juga kepada umat agama lain dan bangsa Indonesia. Sekretaris Umum Persekutuan Gereja-Gereja Indonesia (PGI), Jacklevyn Fritz Manuputty mengatakan, PGI menyampaikan selamat atas capaian satu abad NU atas...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Gus Yahya: Muktamar demi Masa Depan Peradaban
Acara Satu Abad NU ini diharapkan memicu ulama dunia membuat forum serupa.
SELENGKAPNYAMenggali Aspek Kesyariahan Piagam PBB
Di dalam khazanah fikih kita, relasinya itu relasi konflik.
SELENGKAPNYAUlil Abshar: Fiqih Peradaban Sumbangan NU untuk Dunia
Peradaban itu dimensinya banyak, tapi yang dibahas di sini adalah tentang fikih siyasah.
SELENGKAPNYA