Kabar Utama
Stok Vaksin Langka di Beberapa Daerah
Kemenkes beberapa hari lalu telah mengimpor lima juta dosis vaksin Pfizer.
BANDUNG – Stok vaksin Covid-19 di beberapa daerah di Tanah Air dilaporkan kosong. Ketersediaan vaksin menjadi krusial lantaran pemerintah masih mewajibkan vaksinasi booster atau dosis ketiga sebagai syarat perjalanan menggunakan kereta api dan pesawat. Kelangkaan vaksin sebenarnya telah dikeluhkan banyak daerah sejak akhir September, namun hingga kini belum kunjung terselesaikan. “Betul,...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Ombudsman RI Endus Malaadministrasi Kasus Gagal Ginjal Akut
Kemenkes mengeklaim tidak ada penambahan kasus baru gangguan ginjal akut.
SELENGKAPNYACadangan Beras Pemerintah Menipis, Bulog Klaim Aman
Hanya wilayah Sulawesi Selatan, NTB, dan Yogyakarta yang harga berasnya masih di level normal.
SELENGKAPNYABharada RE tak Percaya Ada Kekerasan Seksual
Pengacara Kamaruddin Simanjuntak mengungkapkan adanya tiga pelaku penembakan dalam pembunuhan Brigadir J.
SELENGKAPNYA