Seorang ibu menggendong anaknya saat penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) BBM di Kecamatan Bogor Timur, Kota Bogor, Jawa Barat, Selasa (13/9/2022). | ANTARA FOTO/Arif Firmansyah

Nusantara

Mensos: Laporkan Pemotongan BLT BBM

BLT BBM langsung diberikan kepada penerima manfaat melalui PT Pos Indonesia.

JAKARTA -- Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini mempersilakan masyarakat untuk melaporkan adanya dugaan pemotongan bantuan langsung tunai bahan bakar minyak (BLT BBM) kepada aparat penegak hukum. Ia juga mempersilahkan masyarakat untuk melaporkan beserta bukti jika terjadi pemotongan BLT BBM. "Silahkan dilaporkan dan APH (aparat penegak hukum) sudah bergerak. Kami setiap...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Duduk Perkara Harga BBM: Indonesia Vs Malaysia

Pada 2021, Malaysia mengeluarkan subsidi BBM Rp 27,8 triliun dan tahun ini Rp 99,56 triliun.

SELENGKAPNYA

Daerah Percepat Penyaluran BLT Dampak BBM

Sebanyak 16,2 juta KPM disebut telah menerima BLT BBM.

SELENGKAPNYA

Siasat Hadapi Kenaikan Harga BBM

Efisiensi di berbagai bidang dalam pengeluaran sehari-hari diperlukan untuk mengantisipasi dampak kenaikan BBM. 

SELENGKAPNYA