Peserta mengikuti parade budaya dalam rangka memperingati Hari AIDS Sedunia di Indramayu, Jawa Barat, Sabtu (1/12/2018). | ANTARA FOTO

Nusantara

Penderita HIV-AIDS Didominasi Usia Pekerja

Kelompok usia rentan terkena HIV-AIDS bergeser ke kelompok usia pekerja dan karyawan.

Penderita HIV-AIDS di Kota Surabaya, Provinsi Jawa Timur, pada tahun ini lebih banyak didominasi oleh kelompok usia pekerja. Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Kota Surabaya, jumlah penderita HIV pada 2022 bertambah 355 kasus. Dengan demikian, total ada 1.026 orang dengan HIV-AIDS (ODHA) yang didominasi oleh kelompok usia pekerja. Ketua Komisi...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Batalkah Wudhu Saat Menyentuh Suami?

Ada perbedaan pendapat mengenai apakah menyentuh perempuan membatalkan wudhu atau tidak

SELENGKAPNYA

Ummu Haram Binti Milhan, Mujahidah di Lautan

Seorang pejuang sekaligus perawi hadis dari kalangan sahabiyah

SELENGKAPNYA

Nasib Pala Banda, Run, dan Manhattan

Pulau Run adalah salah satu pulau penting dalam sejarah Indonesia.

SELENGKAPNYA