Nusantara
Satgas PMK: 2.101.089 Hewan Ternak Telah Divaksinasi
Hingga Selasa (6/9), hewan ternak di 24 provinsi dan 296 kabupaten/kota telah tertular PMK berjumlah 518.089 ekor.
JAKARTA -- Menurut data Satuan Tugas Penanganan Penyakit Mulut dan Kuku (Satgas PMK) yang dihimpun di Jakarta hingga Senin (5/9) disebutkan sebanyak 2.101.089 hewan ternak telah divaksinasi. Menurut data yang dirilis pada Selasa (6/9), hewan ternak di 24 provinsi dan 296 kabupaten/kota telah tertular PMK dengan jumlah 518.089 ekor. Jenis...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Satgas Kejar Produksi Vaksin PMK 30 Juta Dosis pada 2023
Pemerintah Kabupaten Boyolali di Provinsi Jawa Tengah masih memperpanjang waktu penutupan lima pasar hewan dalam pencegahan wabah PMK.
SELENGKAPNYARibuan Ternak di Aceh Masih Terinfeksi PMK
Hewan ternak yang sudah mendapatkan vaksinasi PMK mencapai 1.458.654 ekor.
SELENGKAPNYA