Modis
Hadirkan Busana Bernuansa Pusaka Budaya
Ragam kekayaan budaya dan pusaka suatu daerah dapat menjadi inspirasi terciptanya karya-karya busana yang khas.
OLEH DESY SUSILAWATI, GUMANTI AWALIYAH Kekayaan suatu daerah, baik dalam budaya maupun alamnya, memberikan inspirasi bagi lahirnya karya-karya anak bangsa yang menarik. Karya dan kreasi tersebut hadir dalam bentuk kesenian ataupun desain dan rancangan di berbagai bidang, termasuk dalam dunia fashion. Salah satu daerah yang memiliki banyak kekayaan adalah Sulawesi. Di...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
Staadhuis, Sebuah Ladang Pembantaian
Staadhuis atau Gedung Balai Kota Batavia ini menyimpan sejarah paling buram bagi Kota Jakarta.
SELENGKAPNYAFatimah binti Maemun Pendakwah Perempuan Pertama Nusantara
Keanggunannya memikat Raja Majapahit.
SELENGKAPNYA