Petugas menyampaikan penjelasan kepada pengunjung saat menghadiri Green Sukuk Investor Day di Jakarta, Sabtu (16/11/2019). | ANTARA FOTO

Ekonomi

Instrumen Keuangan Syariah Dukung Investasi Hijau

APBN mengalokasikan sekitar 4,1 persen setiap tahunnya untuk anggaran perubahan iklim.

JAKARTA -- Instrumen keuangan syariah terus didorong untuk memenuhi kebutuhan pembiayaan hijau. Direktur Pembiayaan Syariah Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan Dwi Irianti Hadiningdyah mengatakan, instrumen keuangan syariah, khususnya sukuk, sangat relevan dengan investasi hijau. "Sejak kita terbitkan sukuk hijau global terbesar pada 2018, investor semakin menyadari...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Wapres: Segera Berantas Judi Online

Beberapa hari terakhir, pemberantasan judi gencar dilakukan jajaran kepolisian daerah.

SELENGKAPNYA

‘Indonesia Jangan Sampai Legalkan LGBT’

Pemerintah disarankan menggandeng organisasi keagamaan guna memantau LGBT di Tanah Air.

SELENGKAPNYA

Uni Eropa Menentang Usul Larangan Visa Bagi Warga Rusia

Sebelumnya Presiden Ukraina menyerukan Eropa melarang kedatangan warga Rusia.

SELENGKAPNYA