Hikmah
Hijrah dan Semangat Perbaikan
Semoga kita mampu mengambil pelajaran dari hijrah Rasulullah SAW dan para sahabatnya.
Oleh MUHAMMAD RAJAB
OLEH MUHAMMAD RAJAB Hijrah yang dilakukan Rasulullah SAW dan para sahabatnya menjadi peristiwa bersejarah yang dikenang sepanjang masa. Mengingat pentingnya peristiwa yang terjadi pada tahun ke-13 kenabian tersebut, Khalifah Umar bin Khattab pun menetapkannya sebagai penanda atau titik awal perhitungan tahun Hijriyah dalam kalender Islam. Di dalam peristiwa hijrah itu terdapat...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.