Pengunjung mencoba kopi dalam acara Festival Kopi Tanah Air di Lapangan Parkir Timur, Senayan, Jakarta, Jumat (27/5/2022). | Prayogi/Republika.

Kuliner

Cara Sehat Menikmati Kopi

Takaran kopi yang tepat menentukan berapa banyak asupan kafein ke dalam tubuh.

OLEH DESY SUSILAWATI, GUMANTI AWALIYAH Kopi kini semakin digemari masyarakat Indonesia. Bagaimana tidak? Perkembangan minuman kopi yang semakin inovatif serta banyaknya kedai kopi unik  membuat masyarakat makin betah menghabiskan waktunya ditemani dengan segelas kopi favorit.  Selain menjadi bagian dari gaya hidup, minum kopi memang bisa mendongkrak suasana hati dan membantu Anda...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Prancis: 1.700 Kasus Monkeypox, Mayoritas Pelaku Homoseksual

Cacar monyet pada manusia pertama kali diidentifikasi pada 1970 di Republik Demokratik Kongo.

SELENGKAPNYA

Persatuan Kunci Satu Abad Indonesia Emas

Ragam suku, agama, bahasa menjadi modal berharga untuk menyongsong Indonesia Emas 2045.

SELENGKAPNYA