Shabrina Zakaria

Shabrina Zakaria lahir di Kota Pekalongan, Jawa Tengah pada 1996. Lulusan Sastra Inggris Universitas Gunadarma ini, bekerja di Republika sejak 2020, dengan berbagai pengalaman di bidang perkotaan. Tak hanya menulis, Shabrina juga suka berkarya lewat foto dan video yang dibagikan melalui akun Instagram @shbrnz

Waspada, Banjir dan Longsor Mulai Mengancam

Akses dan aktivitas warga terhambat akibat adanya tanah longsor.

Membangun Sendiri 'Jembatan Batu' di Sungai Ciliwung

Karus berisi batu menjadi jembatan sementara bagi warga yang aksesnya terputus karena pembangunan Jembatan Otista.

Eks Geng Motor Hingga Buruh Demo Bela Palestina

Aksi ‘Bogor Raya Bela Palestina’ diwarnai dengan pembakaran dan penginjakan bendera Israel

Mereka yang Hidup Berdamping Limbah Cileungsi

Bau dan dampak limbah menyiksa warga sekitar Sungai Cileungsi.

Bahkan 'Ikan Paling Kuat di Dunia' Mati di Sungai Cileungsi

Pencemaran parah Sungai Cileungsi belum tertangani hingga kini.

Ironi Pendidikan di SD Negeri, Belajar di Mushala tanpa Meja dan Kursi

Sejak awal tahun ajaran 2023/2024, siswa kelas 4B terpaksa harus belajar di mushola.

Tersangka PPDB di Bogor Seret Orang Tua Murid

Orang tua murid, pihak kelurahan, dan Disdukcapil dinilai harus ikut bertanggung jawab.

Terbongkar Cara Culas PPDB, Satu Calo Raup Ratusan Juta Rupiah

Polresta Bogor telah menangkap dan menetapkan lima tersangka kecurangan PPDB.

Menahan Rindu Dua Pekan tak Bertemu Sebelum Pertukaran Bayi

Kasus hukum tertukarnya bayi di Bogor masih dalam penyelidikan.

Harapan Acep Pupus di Sawah yang Retak

Tak ada lagi yang bisa dilakukan Acep sebagai petani selama tiga bulan terakhir.