Ekonomi
Mengejar Pertumbuhan di Akhir Tahun
Pemerintah menyiapkan banyak stimulus untuk mendorong pertumbuhan.
JAKARTA — Pemerintah memperkuat sejumlah stimulus fiskal, belanja negara, serta program konsumsi masyarakat untuk mendongkrak pertumbuhan ekonomi kuartal IV 2025, yang ditargetkan mencapai 5,4—5,6 persen. Akselerasi belanja kementerian/lembaga dan persiapan Natal–Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 menjadi penopang utama dorongan pertumbuhan. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan pemerintah telah mengarahkan kementerian...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.
