
Penampakan banjir di Pondok Gede Permai, Bekasi, Jawa Barat, Selasa (4/3/2025). | Republika/Edwin Dwi Putranto
Nasional
Pemanasan Global Kian Parah, Risiko Bencana Meningkat
Tren kejadian cuaca ekstrem mengalami lonjakan tajam.
JAKARTA — Suhu global pada tahun 2024 mencetak rekor baru, naik 1,55 derajat Celsius di atas rata-rata masa pra-industri. Data ini diungkapkan Organisasi Meteorologi Dunia (WMO) pada awal 2025 dan menjadi sinyal bahaya terhadap upaya global membatasi pemanasan bumi sesuai target Perjanjian Paris. Anggota Direktorat Perubahan Iklim BMKG, Alif Akbar,...
Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.