OPINI -- Menunggu Dampak Deep Learning Pembelajaran Mendalam | Republika/Daan Yahya

Opini

Menunggu Dampak Deep Learning

Guru dimungkinkan lebih terlibat memantau proses pembelajaran siswa dengan lebih efektif.

Oleh HENDARMAN; Analis Kebijakan Ahli Utama pada Kemendikdasmen, Dosen Sekolah Pascasarjana Universitas Pakuan

Pendidikan Nasional sebagaimana diatur dalam Pasal 3 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat. Hal ini dilakukan dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Inilah Maksud 'Seribu Bulan' yang Dibanding dengan Lailatul Qadar

Seribu bulan itu berkaitan dengan kisah seorang nabi dari Bani Israil.

SELENGKAPNYA

Kemenangan Ramadhan, dari Perang Badar Hingga Proklamasi RI

Puasa adalah setengah dari kesabaran sedang pahalanya melampaui batas dan hitungan.

SELENGKAPNYA

Menggali Beda Makna antara Ahli Kitab, Bani Israil dan Yahudi

Ketiga istilah ini disebutkan dalam Alquran dengan makna masing-masing.

SELENGKAPNYA

Karakter Lulusan Madrasah Ramadhan

Ramadhan menjadi permulaan menuju perubahan kehidupan yang lebih baik.

SELENGKAPNYA