Karyawan beraktivitas di dekat logo-logo perusahaan asuransi di Jakarta, Senin (4/4/2022). | ANTARA FOTO/Reno Esnir/hp.

Iqtishodia

Mengungkap Faktor yang Mendorong Permintaan Asuransi Jiwa Syariah

Asuransi syariah merupakan sistem yang dijalankan dengan semangat kolektif.

OLEH Tari Yulia Tilova, Ranti Wiliasih (FEM IPB University) Industri asuransi merupakan lembaga keuangan nonbank yang menyediakan layanan perlindungan finansial terhadap risiko yang dihadapi individu maupun perusahaan (Din et al. 2017). Berdasarkan Undang-Undang Asuransi Nomor 40/2014, sektor asuransi diperlukan dalam memberikan kontribusi yang substansial terhadap kemajuan nasional, terutama dengan menyediakan cadangan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat