Asma Nadia | Republika

Resonansi

Healing Indonesia Versus Palestina

Beda dengan fenomena kebanyakan di Indonesia, Palestina berbeda.

Oleh ASMA NADIA

Di Indonesia muncul kekhawatiran atas generasi muda (baca: Gen Z) yang berperilaku “dikit-dikit healing” sehingga terkesan rapuh. Setelah ujian berat – healing, setelah lembur panjang – healing, setelah menghadapi masalah – healing, dan berbagai alasan lain seolah bermuara pada healing. Staycation (berlibur dengan menginap) kini menjadi salah satu tren yang dipilih...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Keberlangsungan Negara Israel dalam Tanda Tanya

Mantan perdana menteri meramalkan Israel bubar pada 2026.

SELENGKAPNYA

Hizbullah Bombardir Golan, Perwira Israel Tewas

Sirine terus meraung-raung di Dataran Tinggi Golan.

SELENGKAPNYA

Pejuang Palestina Terus Pukul Mundur Israel

Seluruh faksi perlawanan melaporkan serangan langsung terhadap tentara penjajah.

SELENGKAPNYA

Israel Mundur dari Kota Gaza, Tinggalkan Puluhan Jenazah

Masih banyak dikhawatirkan terjebak di bawah puing-puing.

SELENGKAPNYA