Hikmah hari Ini | Republika

Hikmah

Menghidupkan Qalbun Salim

Qalbun salim merupakan sumber kebaikan yang terpancar darinya semua kebaikan.

Oleh ABDUL SYUKKUR

Dalam kehidupan akhirat yang bisa menyelamatkan seseorang hanyalah qalbun salim, bukan hartanya, bukan anak-anaknya, bukan jabatannya, bukan pula hal-hal duniawi lainnya. Hal ini ditegaskan oleh Allah SWT dalam firman-Nya, “Hari di mana harta dan anak-anak (laki-laki) tidak berguna, kecuali orang-orang yang menghadap Allah dengan hati yang bersih (suci).” (QS asy-Syu’ara [26]:...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Sultan Abdul Hamid II, Pembela Palestina Sejati

Herzl ingin menyogok uang 150 juta Pounds Sterling untuk sultan.

SELENGKAPNYA

Sahabat Nabi dari Kalangan Disabilitas

Kisah Ibnu Ummi Maktum berkaitan dengan asbabun nuzul surah Abasa.

SELENGKAPNYA

Mendekat kepada Allah Yang Mahadekat

Mendapatkan dua kebaikan dengan mendekat kepada Allah SWT.

SELENGKAPNYA