Pegi Setiawan dihadirkan saat konferesi pers di Mapolda Jabar, Ahad (26/5/2024). Usai acara rilis, kepada wartawan Pegi membantah telah melakukan pembunuhan terhadap sejoli tersebut. | Edi Yusuf/Republika

Berita

Untaian Doa dari Masyarakat Terus Mengalir untuk Pegi dan Para Terpidana Kasus Vina

Warga yakin Pegi dan para terpidana yang kini dipenjara, tidak terlibat pembunuhan Vina.

CIREBON – Ratusan warga menggelar aksi dukungan untuk Pegi Setiawan dan para terpidana kasus pembunuhan Vina dan Muhammad Rizky atau Eky. Melalui aksi itu, warga berharap ada keadilan bagi Pegi dan para terpidana yang telah mendekam di penjara. Aksi dukungan itu di antaranya dilakukan dalam bentuk doa bersama di Kampung...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Kompolnas: Pernyataan Kapolri tak Pengaruhi Putusan Para Terpidana Kasus Vina

Kapolri mengakui pengusutan awal kasus kematian Vina dan Eki 2016 tak didasari scientific crime investigation.

SELENGKAPNYA

Kapolri Bicara Kasus Vina yang Janggal

Pengusutan kasus Vina pada 2016 tidak berbasis scientific crime investigation.

SELENGKAPNYA

Keheranan Ayah Seorang Terpidana dalam Kasus Vina

Eka Sandi berada dan menginap di rumah Pak RT Pasren saat malam pembunuhan Vina.

SELENGKAPNYA