Pengelola wakaf Baitul Asyi Syeikh Abdul Latif Baltou (kanan) menyerahkan uang riyal untuk jamaah calon haji asal Aceh di Makkah, Arab Saudi, Minggu (2/6/2024). Jamaah calon haji asal Aceh yang telah tiba di Makkah mulai menerima pembagian dana hasil wakaf produktif sebesar 1.500 riyal per jamaah dari Habib Abdurrahman bin Alwi atau Habib Bugak Asyi yang merupakan warga Arab Saudi yang pernah tinggal di Aceh sekitar 200 tahun yang lalu. | ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan

Berita

Jamaah Haji Aceh Terima Dana Wakaf Habib Bugak Asyi

Masing-masing jamaah haji asal Aceh menerima uang 1.500 riyal dari wakaf Baitul Asyi.

Oleh: Karta Raharja Ucu dari Makkah, Arab Saudi Senyum sumringah tidak bisa disembunyikan Khalidin usai menerima uang sebanyak 1.500 riyal. Dana tersebut diberikan oleh pihak pengelola wakaf Baitul Asyi di Makkah, Arab Saudi. Khalidin mengaku, adanya wakaf tersebut turut membantu masyarakat Provinsi Aceh, khususnya yang menjadi jamaah haji. Lebih dari soal...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Mengapa AS Ketakutan Perang Hizbullah-Israel?

Hizbullah dinilai punya kemampuan memorakporandakan Israel.

SELENGKAPNYA

Bagaimana Israel Berupaya Menghapus Jejak 60 Keluarga di Gaza

Banyak keluarga di Gaza ushan seluruh riwayat mereka.

SELENGKAPNYA

Rafah Terus Dibombardir, 'Cukuplah Darah Kami Mengalir'

Warga Gaza memohon dunia menghentikan serangan Israel.

SELENGKAPNYA