Seorang polisi wanita menyemprotkan air saat melakukan pembasahan pada lokasi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Gang Ibrahim, Jalan Perdana, Pontianak, Kalimantan Barat, Rabu (22/2/2023). | ANTARA FOTO/Jessica Helena Wuysang

Berita

Daerah Mulai Sibuk Cegah Karhutla

BMKG mengingatkan pentingnya teknologi modifikasi cuaca untuk menghadapi karhutla dan kekeringan.

KAPUAS HULU -- Para pemangku kepentingan di sejumla daerah mulai memperkuat upaya pencegahan kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Sesuai prediksi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), kekeringan akan mendominasi wilayah Indonesia mulai Juni hingga September 2024. Di Kalimantan Barat, Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu bersama perusahaan perkebunan kelapa sawit berkolaborasi dalam...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat