Kondisi puluhan bus bekas Transjakarta di Terminal Pulogebang, Jakarta Timur, Kamis (23/5/2024). Pihak terminal memastikan tak ada bus bekas Transjakarta yang hilang di kawasan tersebut. | Republika/Bayu Adji P

Nasional

Mengapa Polemik 417 Bus Bekas Transjakarta Jadi Pelik?

Ada sejumlah komponen bus bekas Transjakarta yang dimaling.

Oleh BAYU ADJI PRIHAMMANDA

JAKARTA – DPRD Provinsi DKI Jakarta masih belum memberikan rekomendasi untuk penghapusan aset 417 bus bekas Transjakarta. Akibatnya, ratusan bus bekas Transjakarta itu hingga kini masih terbengkalai di berbagai lokasi. Bahkan, ada sejumlah komponen bus yang dimaling. Anggota Komisi C DPRD Provinsi DKI Jakarta S Andyka mengakui rekomendasi untuk penghapusan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Ditangkap Polisi Saudi Gara-Gara Video Call di Masjid Nabawi

Salah satu kegiatan yang pantang dilakukan di Masjid Nabawi adalah merekam video dalam waktu lama.

SELENGKAPNYA

Teka-teki Dugaan Hilangnya Bus Bekas Transjakarta

Bus-bus bekas itu dibawa ke Terminal Pulogebang sekitar satu tahun lalu.

SELENGKAPNYA

Hilangnya 36 Bus Bekas Transjakarta Dianggap Risiko oleh Pemprov DKI

Bus bekas yang hilang merupakan bagian dari 417 unit bus yang akan dihapus dari aset Pemprov DKI.

SELENGKAPNYA