ILUSTRASI Muslimah. Seorang ulama berguru pada istrinya sendiri. | Pixabay

Kisah

Menjadi Guru bagi Suami Sendiri

Fatimah binti al-Mudzir mengajarkan banyak hadis kepada sang suami.

Islam memuliakan kaum perempuan. Sejarah mencatat, banyak Muslimah yang turut memajukan peradaban. Dalam menyebarkan ilmu-ilmu agama, misalnya, peran ulama bukan hanya eksklusif bagi kaum laki-laki. Sejak zaman Nabi Muhammad SAW pun, para puan telah ikut berjuang, baik di medan jihad maupun dakwah. Sebagai contoh, perkembangan ilmu hadis amat dipengaruhi oleh...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Saat Malaikat Tampil Dalam Wujud Sahabat Nabi

Zubair bin Awwam, sosok yang disebut sebagai hawari Rasulullah SAW, memiliki pelbagai keutamaan.

SELENGKAPNYA

Relawan Anies Gerilya Cari ‘Tiket’

Relawan Anies telah bertandang ke markas Partai Nasdem dan PKB sebelum ke PKS.

SELENGKAPNYA

Pelapor PBB: Israel Harus Diberi Sanksi

Serangan terbaru Israel ke tenda pengungsia di Rafah dinilai melanggar putusan ICJ.

SELENGKAPNYA