Wisatawan befoto di bagian depan Museum Lawang Sewu, Semarang, Jawa Tengah. | Wihdan Hidayat / Republika

Jalan Jalan

Memori Perjuangan di Lawang Sewu

Kompleks bangunan ini menjadi saksi perjuangan para pemuda dalam mempertahankan kemerdekaan RI.

Bagi para penyuka wisata sejarah, Lawang Sewu dapat menjadi salah satu pilihan yang tepat. Sebab, ini merupakan sebuah bangunan bersejarah di Semarang, Jawa Tengah, yang dibangun pada zaman kolonial Belanda. Terletak di Jalan Pemuda, Kota Semarang, Lawang Sewu pada mulanya merupakan kantor administrasi kereta api Belanda, Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij (NIS)....

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Dilema Starlink

Kehadiran Starlink menghadirkan pro kontra di Indonesia.

SELENGKAPNYA

Politik Air untuk Dunia

Apa manfaat Forum Air Dunia untuk Indonesia?

SELENGKAPNYA

Sejarah Perempuan Indonesia

Para aktor sejarah perempuan yang hebat itu menjadi pelopor pergerakan untuk kemajuan Indonesia.

SELENGKAPNYA