Petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) menata dokumen paspor dan visa jamaah calon haji di Asrama Haji Donohudan, Boyolali, Jawa Tengah, Kamis (27/7). Menurut data Kementerian Agama, sebanyak 102.663 visa jamaah haji gelombang pertama keberangkatan periode 28 Juli hingga 11 Agustus 2017 telah siap ditebitkan oleh Kedutaan Besar Arab Saudi. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/foc/17. | ANTARA FOTO

Khazanah

Saudi Setop Visa Umrah Hingga Satu Bulan

Aplikasi Nusuk akan kembali mengeluarkan visa umrah mulai 15 Dzulhijjah, bertepatan 21 Juni 2024.

Oleh FUJI EP

REPUBLIKA.ID, MAKKAH — Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi setop mengeluarkan visa umrah melalui aplikasi Nusuk mulai Kamis (23/5/2024) atau bertepatan dengan 15 Dzulqa'dah 1445 H hingga satu bulan ke depan.  Aplikasi Nusuk akan kembali mengeluarkan visa umrah mulai 15 Dzulhijjah, bertepatan dengan 21 Juni 2024, kata Kementerian Haji dan...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Derita Infeksi Paru-Paru, Bagaimana Kesehatan Raja Salman Terkini?

Tim medis akan melakukan tes untuk mendiagnosis kondisinya dan memantau kesehatannya,

SELENGKAPNYA

Demensia, Jamaah Mau Pulang dari Madinah Naik Angkot ke Magetan

Salah satu penyebab jamaah mengalami demensia yakni tak ada pendamping saat berangkat ke Tanah Suci.

SELENGKAPNYA

Benarkah Malaikat Jadi Makhluk Pertama yang Menunaikan Ibadah Haji?

Pendapat lain mengatakan, Nabi Adam merupakan makhluk pertama yang menunaikan haji.

SELENGKAPNYA