Dalam buku ini, Syekh Muhammad al-Ghazali menjelaskan kaitan antara hadis dan fikih, dengan format penyajian tanya-jawab | DOK IST

Kitab

Tanya-Jawab dengan Syekh al-Ghazali

Buku ini merupakan terjemahan atas karya Syekh Muhammad al-Ghazali, ulama besar al-Azhar.

Syekh Muhammad al-Ghazali (1917-1996 M) merupakan seorang ulama besar pada era kontemporer. Tokoh Universitas al-Azhar Mesir ini satu generasi di atas Syekh Yusuf al-Qaradhawi (1926-2022). Di sepanjang hayatnya, Syekh Muhammad al-Ghazali telah menghasilkan banyak karya tulis. Satu di antaranya adalah As-Sunnah an-Nabawiyyah: Baina Ahl al-Fiqh wa Ahl al-Hadits. Buku ini telah...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Ketika Khalifah Umar Menghukum Anak Pejabat

Umar bin Khattab menegakkan keadilan tanpa tebang pilih.

SELENGKAPNYA

Abidah al-Madaniyyah, Dari Budak Menjadi Ulama

Abidah al-Madaniyyah adalah satu dari sekian banyak ulama besar dalam sejarah Islam.

SELENGKAPNYA

Sejarah Ringkas Suku Quraisy

Nama Quraisy berkaitan dengan legenda Nadhar bin Kinanah yang membunuh seekor hiu.

SELENGKAPNYA